- Setelah kalian instal mikrotik lalu, sekarang kita akan mengkonfigurasinya agar bisa terhubung di internet. Untuk instal mikrotik kalian bisa klik link ini
- Setelah itu tampilan akan berubah menjadi seperti gambar dibawah ini lalu untuk Mikrotik Login kita isi admin dan password kosongi saja lalu tekan Enter
- setelah kita login tampilan akan menjadi seperti di gambar.
- Kita ubah nama interface dengan cara perintah "interface ethernet set ether1 name=public" lalu Enter dan yang kedua "interface ethernet set ether1 name=local" Enter Lagi kemudian kita cek apakah nama sudah terganti dengan cara perintah " interface pr"
- Beri ip address dengan perintah “ip address add address=(ip address yang diingikan) interface=(interface yang ditentukan)” lalu kita cek dengan cara ketik "ip address pr"
- Selanjutnya isi ip router dengan perintah "ip route add gateway=(masukan gateway dari komputer anda)"
- Selanjutnya atur dns dengan perintah "ip dns set servers=(masukan dns sesuai komputer anda)" setelah itu aktifkan dns yang satunya dengan perintah "ip dns set allow-remote-request=yes"
- Tambahkan konfigurasi NAT dengan perintah “ip firewall nat add chain=srcnat out-interface=Modem action=masquerade"
- selanjutnya kita tinggal cek apakah microtik ini sudah tersambung ke jaringan dengan cara ping google caranya kita perintah "ip dhcp-client" lalu "add konfirgurasi=public disable=no" enter lalu keluar dari ip dhpc-client dengan cara perintah ".." lalu ".." atau dengan cara "/"
- setelah itu kita ping google dengan cara "ping 8.8.8.8" jika replay maka berhasil
Tidak ada komentar:
Posting Komentar